Minggu, 27 Mei 2012

Ouran High School Host Club

Diposting oleh chewonnie di 18.02 0 komentar

Ouran High School Host Club adalah manga karangan Bisco Hatori yang dijadikan Live Actionnya atau doramanya ... awalnya saya kurang suka dengan manga ini karna, yaah waktu itu menurut saya manga ini kurang ganteng2.. (biasa kesan pertama..), pas beberapa waktu kmudian ada berita ttg manga ini ada doramanya bahkan sedang dibuat movienya dan yang lebih mengejutkan Nichkun 2PM ikut main!! , waah... perlu nonton niih.. akhirnya, saya pun mulai membaca manga ini sampai selesai sampai ditonton pula animenya dan live actionnya sekalian (movienya belum ke tonton..)hhe ... ternyata .. rameee bengeet, art manga di vol.1 masii kurang bagus, begitu ke vol. berikutnya , waah ganteng2 juga , terutama di manga ini, saya mengidolakan karakter Kyoya Ootori, hahaha .... dan yang meranin di Live Actionnya pun lebih ganteng .. haha, oke ddeh.. saya akan mengulasnya disni okee okee... 
Sinopsis :
Haruhi Fujioka ialah seorang siswa pintar yang bersekolah di SMA Ouran. SMA yang isinya siswa-siswa dari keluarga terpandang dan sangat kaya raya. Terkecuali Haruhi, dia berasal dari keluarga dengan kebutuhan serba terbatas. Dia bisa memasuki seolah tersebut dikarenakan dia mendapatkan beasiswa untuk bisa bersekolah di SMA yang gedungnya mirip istana megah itu. 
Suatu hari ketika ia sedang jenuh mencari tempat belajar yang nyaman, ia menemukan sebuah ruangan musik, dan ketika ia membuka pintu, ia disambut oleh 6 siswa tampan sambil berkata "Selamat Datang di Host Club!" 
 Yup..! Host Club ialah sebuah club yang didirikan oleh Tamaki Suoh dan dikhususkan untuk menghibur para murid perempuan. Di dalam ruangan itu, Haruhi tak sengaja menghancurkan sebuah Vas antik seharga 8 Juta Yen. Karena tak mampu membayar, Haruhi dipaksa oleh ke 6 member Host Club tersebut untuk bergabung dengan mereka. Dan tanpa diketahui pula .. bahwa Haruhi Fujioka ialah seorang perempuan.


Character/Cast :
 Haruhi Fujioka/Haruna Kawaguchi
Haruhi Fujioka, murid kelas 1 SMA yang pintar yang berasal dari keluarga kalangan menengah. Dia memotong pendek rambutnya karena dulu ada anak kecil yang melemparkan permen karet kerambutnya. Itulah mengapa Haruhi dikira laki-laki oleh member Host Club juga murid2 lainnya. Dia dipaksa menjadi member Host Club karena memecakan vas antik mahal. Segera setelah ia menjadi member, dengan natural ia bisa mengeluarkan kemampuan Host-nya menghibur murid perempuan. Kini, ia tinggal bersama ayahnya yang bekerja sebagai "penghibur pria" (Cross Dressing), ibunya yang telah meninggal dunia ketika Haruhi masih kecil membuat ia menjadi anak yang mandiri dan tidak pernah membiarkan orang lain mengkhawatirkannya, walupun ia terlihat kuat, sebenarnya ia paling takut sama petir. 
     Dalam doramanya, Haruhi Fujioka diperankan oleh Haruna Kawaguchi, seorang atris yang lahir pada tanggal 10 Februari 1995 (masii mudaa wooii...!!). Di manga, Haruhi memiliki muka agak boyish, tapi ketika di doramanya, bukannya terlihat tomboy malah lucu bangeet ...!! 


Tamaki Suoh/Yusuke Yamamoto
Tamaki Suoh adalah pendiri dan president dari Host Club. Murid kelas 2 ini  mempunyai karakter yang flamboyan, emosional serta narsis yang amat tinggi!!. Dia sangat berdedikasi pada pekerjaanya sebagai seorang Host. Baginya, semua perempuan sangat cantik sehingga ia selalu membahagiakan "pelanggannnya" dengan kalimat-kalimat bagaikan seorang pangeran. Agak bodoh dan naif karena memiliki Family Complex, ia selalu bilang pada Haruhi untuk memanggilnya Ayah dan memanggil Kyoya dengan sebutan Ibu. Ia jago bermain piano, dan diketahui pula bahwa ia ternyata anak dari pendiri SMA Ouran. Memiliki darah setengah Perancis-Jepang, membuat ia dikucilkan oleh keluarga Suoh terutama Neneknya. Ada alasan dibalik mengapa ia seorang Family Complex dan itu akan diungkap di manga maupun doramanya. 
     Tokoh ini diperankan dengan baik oleh Yusuke Yamamoto, lahir pada tanggal 19 Januari 1988. Kalo ada yang ngeh , aktor ini pernah main di Hana Kimi sebagai Taiki Kayashima (yang slalu ngangkat kedua tangannya kalo merasakan "sesuatu"..)


Kyoya Ootori/Shunsuke Daito
Sahabat karib yang sekelas sama Tamaki Suoh ini sangat.. sangatlah bertolak belakang dengan Tamaki. Ia sangat Cool, Calm, and Calculating. Walupun Tamaki president Host, tapi Kyoya-lah yang menjalankan seluruh kegiatan klub, ia pula yang menjadi puppet-master dibalik layar sehingga dijuluki "Shadow King". Kyoya mampu mengelola pengeluaran kegiatan klub dengan dana yang berasal dari hasil penjualan barang-barang milik member klub sendiri. Apapun dia manfaatkan dengan baik, tentunya yang memilki benefit tinggi. Dia anak ketiga dari Keluarga Ootori yang sangat terpandang dan mempunyai pengaruh tinggi di Jepang. Ia bekerja sangat keras agar bisa mengambil alih perusahaan keluarganya serta diakui oleh sang ayah. Kyoya memiliki sifat mudah naik darah setiap kali ia bangun tidur, sehingga para member Host Club menjulukinya "Low-Blood Pressure Evil Lord"
     Aktor tampan kelahiran 13 Maret 1986 Shunsuke Daito, mampu memerankan karakter Kyoya dengan baik, ia bisa mengeluarkan sisi Kyoya yang kalem, cool, dan evil .. haha ... paling suka nih
ma Shunsuke Daito. Ia sudah memerankan berbagai peran diberbagai dorama maupun film, kalo ada yang ngeh lagi... ia muncul beberapa episode di Hana Kimi juga sebagai adiknya Sano Izumi ^^.



Selasa, 22 Mei 2012

My Hottie Boyz From Japan

Diposting oleh chewonnie di 20.36 0 komentar
hehe ... akhir-akhir ini, saya sedang menikmati film-film jepang niih.. entah itu drama tow movienya.. dan ketika sedang menontonya, tentu saja saya pun menikmati aktor2 tampannya.. *lhoo??..  yang sedang berakting tentunya.. haha
ternyata mereka ga kalah ganteng dari aktor2 korea lho, yaah wlupun dpikir2, aktor2 korea yang saya inget gak bnyak jg sii...
eiitz.. karna ni temanya ttng Jepang, jadi saya akan meperkenalkan aktor2 jepang ganteeenggg bget pkoknya ... yang saya tau sii.. haha..  Here we goes !!
1. Okada Masaki


  • Nama : Okada Masaki
  • Birthdate : August 15, 1989
  • Birthplace : Shibuya-ku, Tokyo, Japan
  • Height : 180 cm
  • Bloodtype : AB
saya pertama kali suka ma dia pas di Film I Give My First Love to You , lucuuu bnget ni orangnya, hehe ...
dia ini Aktor Jepang pertama yang saya sukaa, sejak ngeidolain ni cwo, saya jdi sering browsing film2 yng dia peranin dan saya pun menontonya.. hehe dari Otomen sampe Hana Kimi saya tnton .. 


2. Yuu Shirota


  • Name : Yuu Shirota
  • Birthdate : December 26, 1985
  • Birtplace : Tokyo, Japan
  • Height : 188 cm
  • Bloodtype : O
awalnya saya liat dia di drama Hana Kimi , tiba2 kepikiran "qo kaya yng pernah liat dia d drama apaa gtt..." sampe akhirnya baru sadar klo dia ttu cwo yang meranin Kunimitsu Tezuka d Prince of Tennis !!, dduh saya kn suka bget chara. Captain Tezuka.. gk nyangka laa yang meranin ternyata sama gantengnya kya d Manga-nya, haha ... ganteengg bengeet laa nii orang, blasteran pula mukanya ... Ibu Spanyol, bpanya Jepang ... hmm.. pantes ajj dia guanteengnyaaaa !!!


3. Shunsuke Daito


  • Name : Shunsuke Daito
  • Birthdate : March 13, 1986
  • Birtplace : Osaka, Japan
  • Height : 182 cm
  • Bloodtype : A
saya suka ma dia sjak nnton drama Ouran High School Host Club berperan sbgai .. lagi2 chracter yang paling di sukai .. Kyoya Ootori , hmm.. wlupun umurnya sebaya ma abang Choi Siwon (bahkan lebih tua sebulan..) tapi amppuuun .. mukanya qo muda banget sii...
haha, dan baru nyadar juga klo dia ternyata main juga d Hana Kimi , berperan sebagai adiknya Sano Izumi ...


4. Toma Ikuta


  • Name : Toma Ikuta
  • Birthdate : October 7, 1984
  • Birthplace : Hokkaido, Japan
  • Height : 173 cm
  • Bloodtype : A
saya liat dia tentunya di drama Hana Kimi lagii.. haha, dan d film Hanamizuki , hmm ... yang saya suka dari ni orang adalah .. kocaknya ... ampuun laa d drama hana kimi dia ngakak bget ... paling suka adegan Monologue Nakatsu-nya .. hahaha


5. Hiro Mizushima 




  •  Name : Hiro Mizushima
  • Birtname : Saito Tomohiro
  • Birthdate : April 13, 1984
  • Birthplace : Tokyo, Japan
  • Height : 180 cm
  • Bloodtype : AB
pas liat dia ... hmm.. agak mirip Jun Matsumoto , hehe..
awalnya kurang suka ma dia krna meranin Nanba Minami yang tengil, eh gtwnya lama kelamaan.. ni orang lucuu, ganteeng jugaa ... aplgi pas dia pke seragam "Sakurai Committe"


6. Shun Oguri


  • Name : Shun Oguri
  • Birthdate : December 26, 1982
  • Birthplace : Tokyo, Japan
  • Height : 184 cm
  • Bloodtype : O
berperan sebagai Sano Izumi di Hana Kimi (lagii..) , awalnya saya kurang suka dia yang meranin Sano Izumi, tpi lambat laun saya nnton dramanya ...eh .. bagus jg, dn cocok !! haha .. ganteng laa ni oraang .. dan baru sadar klo ni orang meranin Rui Hanazawa di Hana Yori Dango , pdahal saya uda nnton ttu drama hana yori dango berkali-kali lhoo.. haha baru ngeh, oh ya.. yang paling sayangnya ... hmm .. He's already married , *huwaaaa


7. Jun Matsumoto


  • Name : Jun Matsumoto
  • Birthdate : August 30, 1983
  • Birthplace : Tokyo, Japan
  • Height : 173 cm
  • Bloodtype : A
dia salah satu member dr boy group Arashi d Jepang, saya suka ma dia sejak dia berperan sbgai Tsukasa Domyoji di Hana Yori Dango , to be honest ... dari ketiga aktor (Jun Matsumoto, Lee Min-Ho, dan Jerry Yan) yang paling cocok bget dn pas bget meranin Tsukasa Domyoji .. yaa abang ini ... msuk bget laa karakternya .. bdohnya, sombongnya, kocaknya ... de el el .. hehe ...


Yup yup ... cape jg nii .. hehe .. klo d pikir2, aktor yang paling saya suka hampir ikut berperan d drama  Hana Kimi , kecuali Jun Matsumoto ... yaah .. sbenernya ad lgi beberapa aktor jpang yng ganteng2 ... ntar dde d share-nya yaa .. 

Its been a loong looong loongg time ago ^^

Diposting oleh chewonnie di 18.41 0 komentar
hai hai haii ... sesuai dengan judulnya .. its been a long time ago, che gk ngblog lgii . hehe .. lot of to do, busy with anything these months ..
btw, May is almost over, and i'm in Final exam rite now .. on 1st of June, i would be going to employment practice at PT. Chitose Indonesia .. for my academics at college of course, i hope i'm doing well ..
i'm not alone work at PT.Chitose, but @nandoinis is also working practical either.. thanks to her, i can be accaptable at that place.


in exam weeks, it should be study for my exam but .. i just watching and watching movies.. haha, on DVD or cable tv, i cant  hold my desire to watch movie.. especially Japan Movie..
these days, i've been watching Hana Kimi .. its not a movie, but a dorama (Drama Japan).
its a old dorama, and i thought, all of u whose knowing these has been watched it ..
hehe althght its old, but over and over i always watching it.. i love them. and also.. hehe there's my fav actor japan.. Okada Masaki, Yuu Shirota, Oguri shun, Toma Ikuta, Hiro Mizushima, Yusuke Yamamoto, and Shunsuke Daito ....
hmm... i really really have a crush on them ..
hahaha!! Hana Kimi is my fav japanese drama ...


oh ya .. a few hours ago, i've been watching a movie japan which the tittle is "Confessions"
when i saw it, i remember that Okada Masaki played a role on this film.. hmm.. i enjoy myself on sofa and watching it with pleasure, and  u know.. that film was a drama and .. psychological thriller .. hhee.. full of tense, shocked, unexpected, scary.. *pheeww*  , and i cant take my eyes from this film..
it's about a confession from few people whose involved in killing Teacher's daughter ..
yaah ... u just watch it by yourself .. ^^
 

Blognya Chewonnie.. Template by Ipietoon Blogger Template | Gadget Review